Pontianak – Suasana khidmat menyelimuti halaman Rektorat Universitas Tanjungpura pada Senin pagi (10/11), saat sivitas akademika Untan memperingati Hari Pahlawan Nasional Tahun 2025. Upacara yang diikuti oleh para dosen, tenaga kependidikan, dan mahasiswa tersebut dipimpin langsung oleh Wakil Rektor Bidang …

