Pontianak – Sebanyak 319 peserta yang terdiri dari siswa kelas X dan guru pendamping SMAN 1 Mempawah Hilir melakukan kunjungan edukatif ke Universitas Tanjungpura (UNTAN) pada 11 Desember 2025. Kegiatan ini berlangsung di Gedung Konferensi Theater 5 dan difasilitasi oleh …
Menjelang Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi (SBMPTN) dan Jalur Mandiri 2022, Universitas Tanjungpura (UNTAN) telah melaksanakan sosialisasi penerimaan mahasiswa baru tahun 2022 secara luring maupun daring yang …

